Khasiat Daun dan Buah Bidara Untuk Obat dan Penangkal Sihir
Daun Bidara dan Buah Bidara atau dikenal juga sebagai Widara, saat ini sedang booming sebagai tumbuhan yang mengandung banyak manfaat bagi manusia. Khasiat Daun Bidara makin banyak di ketahui orang demikian juga untuk buah, kayu dan buahnya. Selain untuk kesehatan, khasiat bidara ternyata telah di y...